Berita Liga Inggris: Todd Boehly, pemilik bersama Chelsea, memberikan jawaban santai dan penuh humor saat ditanya soal kabar bahwa dirinya ingin memperbesar perannya di klub. Boehly bahkan bercanda bahwa ia bisa saja bermain sebagai striker untuk melihat bagaimana tanggapan fans The Blues.