Liga Olahraga : Pasangan ganda putra Indonesia peringkat 4 dunia, Fajar Alfian / Muhammad Rian berhasil mengawali ajang kontinental Kejuaraan Bulu Tangkis Asia 2025 dengan impresif berkat kemenangan atas wakil asal tuan rumah, Xie Hao Nan / Zeng Wei Han.